Aswanto Kembali Terpilih Menjadi Wakil Ketua MK

Editor: Mahadeva

Dengan pengunduran diri I Gede Palguna dari calon Wakil Ketua MK. Maka rapat pleno hakim terbuka menerima dan memutuskan Hakim Konstitusi Aswanto sebagai Wakil Ketua MK Terpilih untuk masa jabatan 2019-2021.

Lihat juga...