Vaksin Moderna Mulai Didistribusikan untuk Masyarakat Umum
Kementerian Kesehatan RI, mulai mendistribusikan vaksin COVID-19 jenis Moderna, untuk disuntikkan kepada kelompok sasaran masyarakat umum. Distribusinya dilakukan ke seluruh provinsi di Indonesia.