Sapi Asal Bima Mulai Penuhi Lahan Kosong di Bekasi
Dikatakan sapi yang dibawa dari wilayah Bima ke Jabodetabek, semua telah melalui karantina dan diperiksa oleh Pemerintah Kabupaten Bima. Bahkan telah melewati karantina di wilayah Banyuwangi, sebelum dibawa ke Kota Bekasi.