Gerakan Bela Negara Menolak RUU Haluan Ideologi Pancasila

Apalagi  jika warga negara Cina tersebut sudah melewati pendidikan militer, jadi memiliki kemampuan militer. Maka, DPP GBN menyatakan menolak kedatangan TKA Cina tersebut.

DPP GBN juga mengingatkan Pemerintah baik eksekutif dan legislatif jangan mengulangi kesalahan pemerintah tahun 1965 yang membuat kebijakan menyatukan paham nasionalisme, komunisme dan agama.

“Terbukti dalam sejarah komunis PKI melakukan pemberontakan/kudeta kedua kalinya dengan mengubah ideologi Pancasila melalui pemberontakan. Terbunuhnya para kiai, ulama, aktivis islam dan juga 7 jenderal  dikubur di Lubang Buaya merupakan beberapa bukti yang bisa dilihat bersama,” pungkas Budi Sudjana. (Ist)

Lihat juga...