3.430 Pasien Covid-19 di RSD Wisma Atlet, Sembuh
Secara perinci, kata dia, 576 orang dari 585 pasien rawat inap tersebut terkonfirmasi positif Covid-19 dari hasil tes usap.
Enam orang menunjukkan hasil reaktif dari hasil tes cepat serta tiga orang lagi merupakan pasien dalam pengawasan (PDP).
Kolonel Marinir Aris menambahkan, bahwa tidak ada pasien untuk kategori orang dalam pemantauan (ODP). “Pasien ODP nol orang,” katanya. (Ant)