Data Perizinan Sawit Diintegrasikan Lewat Siperibun

Foto udara kawasan perkebunan kelapa sawit di Batanghari, Jambi, Rabu (28/11/2018). (Foto Ant)

Siperibun direncanakan untuk menjadi fasilitas pelaporan berkala, guna mempermudah pelaku usaha menyampaikan laporan. Selain itu, pelaku usaha juga dapat menggunakan Siperibun untuk mengawasi, dan mengevaluasi kepatuhannya terhadap kewajiban hukum. (Ant)

Lihat juga...