Tiga Insiden Perahu Karam Terjadi dalam Sepekan di Yunani
Sebanyak 90 orang lainnya berhasil diselamatkan dalam operasi tersebut. Menurut petugas patroli, informasi awal menunjukkan rombongan migran itu hendak menuju Italia.
Tren