Pedagang Peralatan Sekolah di Lamsel Alami Kenaikan Omzet

Redaktur: ME. Bijo Dirajo

“Khusus untuk SD memang tidak ada persyaratan khusus karena saat ini justru kita masih kekurangan murid,”terang Herianto.

Untuk melakukan penerimaan peserta didik baru dilakukan dengan menyiapkan sarana dan prasarana. Berkoordinasi dengan komite sekolah sejumlah fasilitas ruang kelas mulai dibenahi dengan proses pengecatan dan penambahan meja serta kursi belajar.

Persiapan yang dilakukan SDN 3 Pasuruan juga dilakukan oleh SDN 3 Sukabaru kecamatan Penengahan. Pekerja sekaligus anggota komite sekolah, Muhdin, menyebut sepekan sebelum liburan sekolah satu lokal direhab. Proses perehaban diprediksi selesai pada akhir Juni karena tahun ajaran baru akan dimulai pekan kedua bulan Juli.

Lihat juga...