Dishub DKI Bantah Terlambat Buat Aturan Skuter Listrik
"Sebenarnya, tidak telat. Jadi, begitu akhir Oktober, e-scooter ini mulai masuk, kami sudah melakukan kajian apa yang akan kita lakukan pengaturan. Kemudian ruang lingkup yang akan diatur apa saja," kata Syafrin, kepada wartawan di Balai…