MK Ajukan Dana Penanganan Perselisihan Pilkada Serentak 2020 Sebesar Rp61 Miliar
Komisi III DPR RI akhirnya menyepakati usulan tambahan anggaran untuk Mahkamah Konstitusi (MK) di pos penanganan perkara perselisihan hasil Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2020 sebesar Rp 61 miliar.