BPBD Gunung Kidul Imbau Masyarakat Tingkatkan Kewaspadaan Bencana
Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta, mengimbau warga meningkatkan kewaspadaan potensi bencana akibat curah hujan di musim hujan diprediksi lebih tinggi atau fenomena La Nina.