Pemprov NTB Diminta Tingkatkan Kualitas Infrastruktur Pendidikan
Pemprov NTB diminta meningkatkan kualitas infrastruktur dan akses pendidikan yang dimiliki. Hal itu untuk mengimbangi program beasiswa anak muda NTB untuk menempuh pendidikan ke luar negeri.