Telur Dadar Gulung Bumbu Rempah, Kudapan Rumahan Kaya Protein
Editor: Maha Deva

Panaskan minyak goreng, masukan telur putih yang telah dikocok minyak panas, layaknya membuat telur dadar. “Kocokan telur putih ini bikin dadar tipis-tipis. Begitu juga dengan kuning telurnya. Cukup empat telur ayam saja untuk membuatnya. Putih dan kuningnya dipisah,” jelasnya.