Nilai Ekspor Jambi November 2019, Turun

Dadang juga mengatakan, perkembangan ekspor tiga komoditi utama, yaitu migas, karet dan olahannya serta komoditi pulp dan kertas. Ekspor terbesar adalah komoditi migas yang diekspor ke Singapura.

Komoditi karet dan olahannya terbanyak diekspor ke Amerika Serikat, Jepang, dan Tiongkok sedangkan komoditi pulp dan kertas terbanyak diekspor ke Tiongkok, India, dan Inggris. (Ant)

Lihat juga...