Rizal Ramli Harap Capres Tawarkan ‘Menu’ Baru
“Segmen di debat kedua sama dengan debat pertama, namun di segmen keempat, yaitu sesi pertanyaan dari panelis, ada video pendek masing-masing kandidat, kami menamakannya sesi eksploratif,” kata komisioner KPU, Wahyu Setiawan, di Jakarta, Jumat (15/2).
Dia menjelaskan, segmen satu pemaparan visi-misi, segmen kedua dan ketiga adalah pertanyaan panelis, segmen keempat adalah eksploratif, kelima inspiratif yaitu masing-masing kandidat bertanya pada kandidat lain.
Wahyu mengklaim, format tersebut memungkinkan kandidat tampil rileks, original, dan lebih eksploratif menjelaskan secara rinci visi-misi serta program. (Ant)