Dolar AS Melemah, Tertekan Meningkatnya Ketegangan Perdagangan

Ilustrasi uang dolar - Dok. setkab.go.id

Dolar AS dibeli 111,87 yen Jepang, lebih rendah dari 112,01 yen Jepang pada sesi sebelumnya. Dolar AS turun menjadi 0,9623 franc Swiss dari 0,9668 franc Swiss, dan turun menjadi 1,3026 dolar Kanada dari 1,3031 dolar Kanada. (Ant)

Lihat juga...