Kunjungi Korban Banjir Bandang, PM Yunani Janjikan Bantuan
“Ibu saya berada di dalam dan kami menyelamatkan diri pada saat terakhir. Kami dengan susah-payah mengambil cucunya dari pelukannya Semuanya terjadi dalam 10 menit. Tak ada waktu untuk bereaksi,” ia mengenang.
Banjir bandang menerjang pada Rabu dini hari, ketika kebanyakan orang masih tidur. Banyak korban adalah orang yang berusia lanjut dan tinggal di lantai bawah serta pengendara. (Ant)