MU Kian Jauh dari City
Manchester United kembali meraih hasil kurang memuaskan di Liga Primer. Sempat tertinggal dua gol, The Red Devils akhirnya bangkit, namun hanya sanggup memaksakan hasil imbang 2-2, saat menantang Southampton di St Mary Stadium, Minggu…