Memasuki Kemarau, Lahan Gambut di Palangka Raya Mulai Terbakar
"Kemarin terjadi kebakaran lahan dengan luas sekitar empat hektare di daerah Kelurahan Bukit Tunggal. Untuk itu mari tingkatkan kewaspadaan dan antisipasi karhutla sejak dini," kata Gloriana di Palangka Raya, Rabu.