Browsing Tag: "Aceh Tengah"

Aceh Tengah

Pemkab Aceh Tengah Akhirnya Miliki Alat Uji Swab PCR

Pemerintah Kabupaten Aceh Tengah, Provinsi Aceh, akhirnya bisa memiliki alat pemeriksaan sampel swab (usap) pasien terindikasi COVID-19. Alat yang akan dimiliki mempergunakan metode Polymerase Chain Reaction (PCR).

Di Aceh Tengah ada Harimau Mendekati Pemukiman Penduduk

Tiga ekor harimau Sumatera, dalam beberapa hari terakhir dilaporkan mendekati pemukiman warga di Kampung atau Desa Kuyun Uken, Kecamatan Celala, Kabupaten Aceh Tengah. Disebut-sebut, satwa tersebut telah memangsa ternak sapi milik warga…