Usia di Bawah 12 Tahun Boleh Masuk Mal di Wilayah Tertentu

Selain itu, bioskop yang berdiri sendiri maupun yang berlokasi di pusat perbelanjaan pada level 3, 2 dan 1 dapat beroperasi dengan kapasitas maksimal 50 persen dengan syarat pengunjung tergolong kategori hijau di aplikasi PeduliLindungi. “Penggunaan PeduliLindungi ini untuk masuk ke supermarket dan hypermarket,” katanya. (Ant)

Lihat juga...