Australia Minta Uni Eropa Kirim Satu Juta Vaksin untuk Bantu Papua Nugini

Sumber dari pemerintah Australia itu mengatakan Canberra akan mengajukan permintaan kepada Uni Eropa pekan ini dan jawaban kemungkinan akan diperoleh dalam beberapa hari. Dia menolak untuk disebutkan namanya karena dia tak memiliki otoritas untuk berbicara dengan media terkait hal tersebut. [Ant]

Lihat juga...