Catur Putra, Dalang Cilik Banyumas Peraih Juara I Festival Dalang Jateng

Editor: Mahadeva

Kepala Seksi Nilai Tradisi Dinas Pemuda Olahraga Kebudayaan dan Pariwisata (Dinporabudpar) Kabupaten Banyumas, Mispan mengatakan, pihaknya sangat bangga dengan prestasi yang diukir dalang bocah asal Banyumas tersebut.

Menurutnya, keberhasilan Catur dalam ajang yang diselenggarakan oleh Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Jawa Tengah, kerjasama dengan Pepadi Provinsi Jawa Tengah, merupakan bukti bahwa pembinaan yang dilakukan Pepadi Banyumas berhasil. Prestasi yang berhasil diraih Catur ini, menunjukkan bahwa Pepadi Banyumas semakin aktif bekerja sama secara lintas sektoral. Terutama dalam menggali potensi dan mempersiapkan dalang sejak dini,” pungkasnya.

Lihat juga...