Kawasan Gunung Soputan Diusulkan Sebagai Objek Wisata Nasional
Fasilitas wisata, seperti gazebo, rest room, dan tempat ganti, begitu juga spot untuk atraksi, seperti paralayang di siang hari, serta balon udara di malam hari. Kemudian disiapkan spot rekreasi lain untuk swafoto dan ayunan. (Ant)