KUD KRAMBILSAWIT TANGANI KESULITAN AIR BERSIH

Editor: Koko Triarko

Cendana News – Kekeringan memaksa masyarakat di Desa Krambilsawit, Saptosari, Gunung Kidul, Yogyakarta, harus membeli air bersih tiap pekan sekali. Hal ini menyebabkan beban perekonomian warga makin bertambah. Karenanya, KUD SHS Mandiri Krambilsawit turut tergerak mengatasinya. Terlebih, kesulitan air bersih yang terjadi berulang, berpotensi menghambat program koperasi, yakni mengentaskan kemiskinan.

Lihat juga...