Kebijakan Politik LN Indonesia Perlu Direposisi
“Social diplomacy berperan penting dalam konteks Malaysia. Seluruh komponen masyarakat Indonesia, termasuk Ormas dan paguyuban harus diajak bersama-sama memikirkan dan menawarkan solusi terhadap masalah-masalah kebangsaan di luar negeri,” katanya. (Ant)