Browsing Tag: "Robert Lewandowski"

Robert Lewandowski

Chelsea Berambisi Boyong Lewandowski dari Bayern Muenchen

Chelsea, memiliki rencana ambisius untuk memboyong penyerang, Robert Lewandowski, dari Bayern Muenchen. Media menyebut, misi ambisius tersebut tercipta dalam sebuah kesepakatan sebesar 50 juta poundsterling atau sekira Rp998 miliar.

Ciro Immobile Dianugerahi Sepatu Emas Eropa

Ciro Immobile, dinobatkan sebagai pemenang European Golden Shoe atau Sepatu Emas Eropa. Penghargaan tersebut dilukiskannya, sebagai momen terbesar dalam karir. Striker Lazio tersebut mengutarakan semua hal itu saat mendapatkan anugerah…

Lewandowski Menjadi Pemain Terbaik FIFA 2020

Penyerang Bayern Munich, Robert Lewandowski, dinobatkan sebagai Pemenang Terbaik FIFA 2020, Jumat (18/12/2020) dinihari WIB. Dalam malam penghargaan tersebut, gelar Pelatih Terbaik diberikan kepada manajer Liverpool Juergen Klopp.

Robert Lewandowski Selamatkan Bayern Munich dari Kekalahan

Hasil imbang itu tidak mengubah posisi kedua klub di klasemen. Bayern tetap memuncaki klasemen sementara dengan koleksi 24 poin, sedangkan Union tetap menghuni posisi keenam dengan 17 poin, demikian catatan laman resmi Liga Jerman.

Lewandowski Jadi Salah Satu Nominator Ballon d’Or

Penyerang Bayern Muenchen, Robert Lewandowski, dan pelatih Hansi Flick, masuk dalam daftar nominasi penerima The Best FIFA Football Awards, setelah keberhasilan mereka meraih tiga gelar pada musim lalu. Hal tersebut diumumkan FIFA secara…