BMKG Ajak Masyarakat Pesisir Jawa Waspadai Siklus 100 Tahunan Tsunami
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengajak seluruh masyarakat yang tinggal ataupun beraktivitas di pesisir untuk mewaspadai potensi gempa besar yang berdampak tsunami mengacu siklus 100 tahunan di wilayah selatan Jawa.