Browsing Tag: "Lomba Burung Berkicau"

Lomba Burung Berkicau

Perlombaan Burung Kicau Tingkatkan Perekomian Masyarakat

Sekretaris Daerah Provinsi Jambi, M. Dianto, mengatakan dampak positif dari perlombaan burung berkicau adalah dapat meningkatkan perekonomian masyarakat, yakni dengan adanya pembuatan sangkar, pakan, obat-obatan dan vitamin untuk burung.