Browsing Tag: "HUT Kemerdekaan RI"

HUT Kemerdekaan RI

HUT RI Diwarnai Aksi Peduli Lombok di Moskow

Aksi pengalangan dana peduli Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB) warnai acara peringatan HUT ke-73 Republik Indonesia di Moskow, Rusia. Perayaan dilakukan dengan meriah, dimulai dengan upacara bendera.

Warga Yunani Dapat Penghargaan HUT RI

Duta Besar Republik Indonesia di Athena, Ferry Adamhar, pada peringatan HUT Ke-73 Kemerdekaan RI, memberi penghargaan kepada dua warga Yunani. Penghargaan diberikan karena berperan meningkatkan hubungan Indonesia dengan Yunani.

300 Diaspora Ikuti Upacara Hut RI di Vatikan

Wajah keragaman terpancar pada penyelenggaraan upacara peringatan HUT Ke-73 RI, yang diadakan KBRI Vatikan dan KBRI Roma. Upacara dilaksanakan di halaman Kedutaan Besar Republik Indonesia untuk Takhta Suci Vatikan, Jumat (17/8/2018).