Bertemu Idris Elba, Hamilton Isolasi Diri 22 Mar 2020 Pebalap tim Mercedes, Lewis Hamilton, memilih untuk mengisolasi diri, setelah bertemu dengan aktor Idris Elba, yang kemudian diketahui didiagnosa positif terinfeksi virus corona.