Petani Kopi Kelimutu-Ende Berharap Harga Jual Lebih Baik
“Kopi arabika di Niowula perlu dikembangkan menjadi sebuah kemasan, agar bisa memberikan pendapatan bagi masyarakat di desa,” kata Hironimus Minggu,warga Desa Niowula, Sabtu (5/9/2020).