Disdik NTT Gelar Bimtek Input Dapodik
“Kenapa dilakukan, supaya semua terkontrol oleh sistim di kementerian. Data ini akan dipakai untuk mengambil kebijakan terkait dana alokasi khusus dan dana bantuan operasional sekolah,” kata Arnold Muda, koordinator tim wilayah kabupaten…