Browsing Tag: "Banggai"

Banggai

Endemik Gagak Banggai Terancan Punah

Lembaga Swadaya Masyarakat Kelompok Muda Peduli Hutan (KOMIU) Sulawesi Tengah menyebut, salah satu endemik Sulawesi, burung gagak Banggai atau Corvus unicolor kini berstatus kritis dan terancam punah.

Getaran Gempa Sulteng Terasa di Sultra

Getaran gempa yang terjadi di Sulawesi Tengah (Sulteng), dengan kekuatan 6,9 Skala Richter (SR), Jumat (12/4/2019) petang, juga dirasakan masyarakat di Sulawesi Tenggara (Sultra).

Belum Ada Laporan Resmi Dampak Gempa Banggai

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sulawesi Tengah (Sulteng) hingga Jumat (12/4/2019) pukul 22.00 WIB, belum menerima laporan resmi dampak dari gempa bumi yang melanda daerah tersebut.

Panen Raya Jagung di Banggai, 18.000 Ton

Usman mengutarakan, untuk Kecamatan Bualemo, terdapat sekitar 4000 hektare lahan petani yang ditanami jagung. Ia menyebut, sebagian dari petani telah melakukan panen lebih awal. Meski begitu, masih ada jagung di lahan produksi seluas 3.000…

Lima Kabupaten/Kota di Sulteng Capai UHC BPJS Kesehatan

Sebanyak lima daerah dari 13 kabupaten/kota di Provinsi Sulawesi Tengah menandatangani perjanjian kerja sama dengan BPJS Kesehatan tentang kepesertaan Universal Health Coverage (UHC) yang berlaku per 1 Januari 2019.