Austria Hadapi Ukraina, Arnautovic Dipastikan Main Sejak Awal
“Kami ingin mengambil langkah ini, mencapai target kami. Tensi di tim ini meningkat dan semua orang sangat bersemangat untuk pertandingan besok,” tutup Alaba.
Dalam dua penampilan sebelumnya di Euro, langkah Austria selalu terhenti di fase grup, sehingga kelolosan ke babak 16 besar akan menjadi catatan bersejarah bagi Alaba dan kawan-kawan. (Ant)