Hamilton Berpeluang Kunci Gelar Juara Dunia di GP Meksiko
Pebalap asal Britania itu harus bekerja ekstra untuk bisa mengunci gelar juara musim ini di saat rekan satu timnya di Mercedes, Valterri Bottas menjadi satu-satunya pebalap yang masih berpeluang meraih titel tahun ini.