Pendamping Bansos Diminta Samakan Persepsi
"Selama ini mereka melakukan survei sendiri-sendiri. Mulai hari ini saya ingin jadi satu. Jadi tidak melakukan survei sendiri-sendiri, sehingga teman-teman menjadi satu bagian," kata Wali Kota, Eri, saat memberikan pengarahan kepada…