Evakuasi Warga Beoga, Polda Papua kerahkan Helikopter 12 Apr 2021 Polda Papua akan mengerahkan helikopter TNI-Polri, untuk mengevakuasi warga dari Beoga, Kabupaten Puncak, ke Sugapa, Kabupaten Intan Jaya.