Dana Desa untuk Sindrondro Nias Bisa Dicairkan, Asal Kades Minta Maaf ke Camat 27 Sep 2019 Kepala Desa Sindrondro, Kecamatan Bawalato, Kabupaten Nias, Sumatera Utara, Evori Gea, mengeluhkan belum cairnya Dana Desa (DD) tahap I tahun 2019 di desanya.