Kabut Asap, Belum Ganggu Penerbangan di Bandara SAMS Sepinggan
Redaktur: Satmoko Budi Santoso
Adapun masker yang dibagikan sebanyak 3000 masker. Masker dibagikan di sejumlah titik wilayah pada pagi hari, mengingat kabut asap menyelimuti mulai pukul 06.00 hingga 09.00 wita.